Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

24 Peralatan yang biasa Digunakan pada Proyek Konstruksi

Ada beberapa peralatan yang biasa digunakan dalam industry konstruksi baik dalam skala besar maupun kecil. Berbagai jenis peralatan itu dapat digunakan konstruksi bangunan atau struktur, konstruksi jalan, pekerjaan pelabuhan atau bawah air, ataupun pekerjaan konstruksi infrastruktur energi dll dsb.

Alat Berat Teknik Sipil
Peralatan Berat pada Dunia Konstruksi. (via: counterpointresearch.com)
Ada berbagai macam peralatan yang beroperasi pada proyek konstruksi, dalam lingkup skala besar atau kecil seperti penggalian, pemindahan bahan bangunan, pemadatan, penimbunan, pengeboran dll dsb.


Peralatan konstruksi dapat dikategorikan menjadi 5 bagian berdasarkan tujuan dan penggunaannya. Berikut ini adalah penjelasannya:
  1.  Peralatan pemindaian tanah
  2.  Kendaraan konstruksi
  3.  Peralatan penanganan material
  4.  Peralatan konstruksi
  5.  Peralatan terowongan
Peralatan pemindaian tanah
  1. Excavators
  2. Graders
  3. Loaders
  4. Skid loader
  5. Crawler loaders
  6. Backhoe
  7. Bulldozers
  8. Trenchers
  9. Scrapers
  10. Wheeled loading shovels
Kendaraan konstruksi
  1. Tippers
  2. Dumbers
  3. Trailers
  4. Tankers
Peralatan penanganan material
  1. Crane
  2. Conveyors
  3. Hoists
  4. Fork Lifts
Peralatan konstruksi
  1. Concrete Mixture
  2. Compactors
  3. Pavers
  4. Road Rollers
Peralatan Terowongan
  1. Road Headers
  2. Tunnel Boring Machines (TBM)
Nah, itu tadilah beberapa peralatan yang ada di dunia konstruksi. Terima kasih dan semoga bermanfaat.

Posting Komentar untuk "24 Peralatan yang biasa Digunakan pada Proyek Konstruksi"